Alkisah Timur

2021 — 69 menit
Koreografi audio dan visual yang menginterpretasi kembali peradaban masa klasik di Tanah Jawa.
Akses film ini
Sekilas tentang film

Sejumlah orang menyisiri Candi Panataran di Jawa Timur yang merupakan situs penting di masa Kerajaan Majapahit. Dibarengi dengan narasi lima babak dan bidikan visual yang menyisiri arsitektur candi tersebut, film ini mengisahkan sejarah Kerajaan Majapahit dan membaca posisi politisnya di masa peradaban klasik Nusantara. Lima babak film ini menceritakan evolusi peradaban dari luar yang menyatu dengan lokalitas di tanah Jawa; sejarah Kerajaan Singosari yang menjadi dasar Kerajaan Majapahit; masa emas pemerintahan Kerajaan Majapahit; sosok Panji yang terukir di Candi Panataran sebagai bukti pengkultusan Raja Majapahit; serta pemaknaan Majapahit sebagai subjek imajinasi bernegara oleh masyarakat sekarang. Film ini mengupayakan pemakaian kembali candi sebagai bahan ajar, yang kian hari menjadi kisah abai di mata dan telinga kita.

Pemeringkatan UmurSU
SutradaraOtty Widasari
Bahasa AsliIndonesia
TakarirEnglish

Detail Film

WarnaWarna
SuaraStereo
Format TersediaDigital File
Resolusi GambarFull HD
Rasio Gambar2.39:1
Negara ProduksiIndonesia
Provinsi ProduksiD.K.I. Jakarta, Jawa Timur
Rumah ProduksiForum Lenteng, Milisifilem Collective
Tim ProduksiYuki Aditya, Luthfan Nur Rochman (Produser)Eko Yulianto (Penata Kamera)Otty Widasari, Hafiz Rancajale (Penata Gambar)Wahyu Budiman Dasta (Penata Suara)Otty Widasari, Luthfan Nur Rochman (Periset)Otty Widasari (Penulis)
  • Adi Osman (Narator)
  • Biki Wabihamdika, Wahyu Budiman Dasta (Penata Musik)
  • Lovy Kesya (Penari)
    Edisi Festival
    • FFD 2022 — Kompetisi | Seleksi Resmi
      Foto Film

      Catatan Pengelola

      Gaya DokumenterPuitis
      TemaSejarah, Seni
      TopikKerajaan, Warisan, Situs Penanda, Tari, Patung
      Mata Pelajaran RelevanSejarah, Seni Budaya, Geografi
      Mata Kuliah RelevanSejarah, Arkeologi, Pemerintahan, Politik, Arsitektur, Film dan Pertelevisian, Seni Pertunjukan

      Film dalam set tema yang sama

      • Ismail Fahmi Lubis
        Animasi biografi yang menyampaikan kebertahanan hidup, perasaan rindu, dan mimpi seorang pekerja migran.
      • Lasja Fauzia Susatyo, Alit Ambara
        Kisah dan semangat di balik pembangunan Patung Selamat Datang (Bundaran HI), Monumen Pembebasan Irian Barat (Lapangan Banteng), dan Patung Dirgantara (Pancoran).(*)
      • Kartika Tri Wardani
        Ebeg (kuda lumping) tak hanya bentuk kesenian, namun juga simbol atas laku sadar spiritual sekaligus keagamaan.
      Masuki era baru filmdokumenter.id. Pelajari fitur terbaru kami di sini.