Gubuk Reot di Atas Minyak Internasional

2007 — 16 menit
Pengelolaan sumber daya alam di suatu area acapkali gagal memberikan nilai tambah bagi kehidupan penduduk di sekitarnya. (*)
Sekilas tentang film

Pengelolaan sumber daya alam di suatu area acapkali gagal memberikan nilai tambah bagi kehidupan penduduk di sekitarnya. Desa Wonocolo, di mana 95% warganya hidup sebagai penambang tradisional minyak mentah, masih terjebak pada persoalan-persoalan kemiskinan dan pendidikan. Atas desakan warga Wonocolo, pengelolaan minyak kini dilakukan dan didistribusikan oleh mereka sendiri. Namun persoalan belum selesai; para penambang belum mendapat perlindungan hukum yang dapat menjamin keberlangsungan hidup mereka di masa depan.(*)

Pemeringkatan UmurSU
Bahasa AsliJawa, Indonesia
TakarirEnglish

Detail Film

WarnaWarna
SuaraStereo
Format TersediaDigital File
Resolusi GambarSD
Rasio Gambar4:3
Negara ProduksiIndonesia
Provinsi ProduksiJawa Timur
Rumah ProduksiMetroTV
DistributorMetroTV
Tim ProduksiHarry Setiawan (Penata Gambar)F. Adri (Penata Suara)
  • Lianto Luseno (Supervisi Produksi)
  • Suharja Nasrun (Perekam Gambar)
  • Andy F. Noya, Shanty Harmayn (Program Advisor)
  • Kioen Moe, Zakiah (Program Supervisor)
  • Fajrian, Wisnu Surya Pratama (Program Officer)
  • Dwi Indarty (Program Officer Assistant)
    Edisi Festival
    • FFD 2008 — Kompetisi | Dokumenter Pendek Terbaik
      Foto Film

      Catatan Pengelola

      TemaAlam & Lingkungan, Manusia & Masyarakat, Politik & Pemerintahan
      TopikPertambangan, Pekerjaan, Kebijakan, Kemiskinan, Pendidikan Dasar
      Mata Pelajaran RelevanAntropologi, Sosiologi
      Mata Kuliah RelevanAntropologi, Sosiologi, Hukum, Pemerintahan, Geologi

      Film dalam set tema yang sama

      • Nur Hidayatul Fitria
        Sebuah ketimpangan yang terjadi akibat tidak tuntasnya proyek pembangunan terlihat jelas dari kesaksian para warga Desa Tarisi yang kehilangan potensi sawah mereka.
      • J. Hendry Noerman
        Melalui animasi dan narasi reflektif, Identity secara konsisten menyodorkan suatu pertanyaan yang mengusik: apakah identitas benar merupakan jaminan kebebasan?
      • Kisno Ardi
        Di antara riuhnya pasar, perempuan lanjut usia bekerja dengan risiko tinggi tanpa perlindungan sebagai buruh gendong, demi memenuhi kebutuhan hidup dari kota.
      Masuki era baru filmdokumenter.id. Pelajari fitur terbaru kami di sini.