@L4Y: According to Alay

2012 — 9 menit
Alay telah menjadi sebuah fenomena yang menarik di kalangan anak muda. (*)
Sekilas tentang film

Alay telah menjadi sebuah fenomena yang menarik di kalangan anak muda. Film ini mencoba menelusuri fenomena alay di kalangan anak muda Jakarta. Perjalanan Candra Aditya dalam mencari arti alay ini akhirnya menjadi semakin menarik ketika dia menemui seorang narasumber bernama Esti di facebook, yang memberikan komentarnya tentang alay dari mata seorang alay. (*)

Pemeringkatan UmurSU
SutradaraCandra Aditya
Bahasa AsliIndonesia
TakarirEnglish

Detail Film

WarnaWarna
SuaraStereo
Format TersediaDigital File
Resolusi GambarHD
Rasio Gambar16:9
Negara ProduksiIndonesia
Provinsi ProduksiD.K.I. Jakarta
Rumah ProduksiNgacor Films, Binus International
Tim ProduksiCandra Aditya (Penata Kamera)Candra Aditya (Penata Gambar)
    Edisi Festival
    • FFD 2012 — Kompetisi | Seleksi Resmi
      Foto Film
      Masuki era baru filmdokumenter.id. Pelajari fitur terbaru kami di sini.