Walk Together, Rock Together

2011 — 80 menit
Sebuah band rock yang telah 9 tahun bertahan di dunia musik Indonesia dan setia di jalur indie. (*)
Sekilas tentang film

Sebuah band rock yang telah 9 tahun bertahan di dunia musik Indonesia dan setia di jalur indie. Mereka seakan menentang industri musik yang dikuasai oleh major label. Dengan pengalaman sepanjang itu Superglad masih tetap beraksi dari panggung ke panggung dari festival musik berskala internasional hingga acara sekolahan. Superglad adalah sebuah keluarga. Giox, Luks, Akbar dan Dadi bersama tim manajemen, kru dan penggemar menjadi sebuah lingkaran persahabatan yang dipersatukan oleh rock n roll. Kehidupan para personilnya yang unik juga memperkaya jalan band ini. Giox yang dikenal dengan kegemarannya akan minuman keras dan Luks yang sempat bermasalah dengan judi dan wanita menjadi sisi yang berlawanan dengan Akbar dan Dadi yang cenderung stabil. Setelah meluncurkan album baru dengan musik yang lebih matang dan lebih keras, keinginan berikutnya adalah menyelenggarakan sebuah konser tunggal. Di mana Superglad dengan kru dan fans mereka bisa bersatu sebagai keluarga. (*)

Pemeringkatan Umur17+
Bahasa AsliIndonesia
TakarirEnglish

Detail Film

WarnaWarna & Hitam Putih
SuaraStereo
Format TersediaDigital File
Resolusi GambarSD
Rasio Gambar16:9
Negara ProduksiIndonesia
Provinsi ProduksiD.K.I. Jakarta
Rumah ProduksiBogalakon Pictures
Tim ProduksiAndibachtiar Yusuf (Produser)Syamsul Faiz Tjotjona, Dedi Syahrizal (Penata Kamera)A. Haris Kartasumitra (Penata Gambar)
  • A. Haris Kartasumitra, Adal Bonai, Santrianov (Perekam Gambar)
  • Santrianov (Manajer Produksi)
  • Arfan Lameka (Asisten Produksi)
  • Agus Purnomo (Sound Mixing)
  • Raditya Pradipta (Penerjemah)
    Edisi Festival
    • FFD 2011 — Kompetisi | Seleksi Resmi
      Foto Film
      Masuki era baru filmdokumenter.id. Pelajari fitur terbaru kami di sini.