Water from Heaven

2006 — 15 menit
Badruzaman, seorang anak SD, harus menyeberangi sungai yang arusnya deras agar bisa sampai di sekolahnya. (*)
Sekilas tentang film

Badruzaman, seorang anak SD, harus menyeberangi sungai yang arusnya deras agar bisa sampai di sekolahnya. Sekolah dengan fasilitas minim dan bocor saat hujan, sungai yang meluap dan memaksanya menginap di sekolahan, tidak menyurutkan semangat Badruz untuk bersekolah demi mengejar cita-citanya.(*)

Pemeringkatan UmurSU
Bahasa AsliIndonesia, Sunda
TakarirEnglish

Detail Film

WarnaWarna
SuaraStereo
Format TersediaDigital File
Resolusi GambarSD
Rasio Gambar4:3
Negara ProduksiIndonesia
Provinsi ProduksiJawa Barat
Rumah ProduksiDAAI TV
DistributorDAAI TV
Tim ProduksiAri Trismana (Produser)Wawan Sumarno (Penata Kamera)Wawan Sumarno (Penata Gambar)Wawan Sumarno (Penata Suara)Mika Wulan (Periset)Wawan Sumarno, Mika Wulan (Penulis)
  • Ninok Hariyanti (Koordinator Program)
  • Anand Yahya (Fotografer)
  • Seni Calung, Cinta, Group Calung Sekarsari, Dayat, Jajang, Jefri, Kokom, Isep (Penata Musik)
  • Bakri Sofian (Kru)
    Edisi Festival
    • FFD 2007 — Kompetisi | Seleksi Resmi
      Foto Film
      Masuki era baru filmdokumenter.id. Pelajari fitur terbaru kami di sini.